Sabtu, 16 November 2013

SAMBUTAN ATAU KHOTBAH










      Sambutan merupakan ucapan dengan susunan yang baik untuk disampaikan kepada orang banyak. Sedangkan khotbah, lebih merujuk pada pidato yang menguraikan masalah-masalah keagamaan.


Langkah-langkah membuat kata sambutan atau khotbah :
-    tema
-    judul
-    tujuan
-    mencari bahan

Langkah-langkah mengubah pokok-pokok sambutan menjadi informasi berbenruk paparan :
-    menemukan pokok-pokok isi sambutan.
-    menghubungkan pokok-pokok isi sambutan tersebut dengan menggunakan kata penghubung
-    mengembangkan pokok-pokok isi sambutan dalam beberapa kalimat.


Langkah-langkah memahami isi sambutan :
-    mendengarkan sambutan dengan saksama
-    mencatat isi pokok sambutan.


Contoh pembuka kata sambutan atau khotbah :
‘Para hadirin yang berbahagia,
Kehormatan dan kemuliaan yang sebenarnya adalah ketika hati kita bebas dari bergantung kepada selain Allah SWT. Perjuangan kita untuk menjaga harga diri dari minta-minta kepada selain Allah adalah bukti kemuliaan kita. Jiwa mandiri adalah kunci harga diri’.